✔11+ Aturan Komposisi Fotografi yang Wajib Dilanggar

Sebagai seorang fotografer harus mengetahui teknik komposisi fotografi yang baik. Jika komposisi fotonya buruk maka akan membuat subjek yang fantastis menjadi terlihat biasa-biasa saja. Namun jika momen yang dipotret dengan komposisi fotografi yang baik dapat menciptakan gambar yang indah dari momen yang biasa sekalipun. Keharmonisan dari beragam elemen pendukung foto dengan meletakkan komposisi tepat pada kondisi dan tempatnya sehingga pas dan sedang dipandang itulah Komposisi Fotografi. Sebenarnya komposisi fotografi seperti halnya cabang seni apapun yang diibaratkan selera terhadap makanan, semua itu tergantung dari preferensi setiap orang. ...

December 5, 2018 · 9 min · 1811 words · BestTutorial